Yesung ~ The Art of Voice ~
October 16, 2020~ DISCOGRAPHY YESUNG ~
Nama panggung Yesung diambil dari "Yesulgaui Seongdae (예술가의 성대)" frase Korea Selatan yang berarti "pita suara dari seorang seniman" atau "Art of Voice" sehingga tak salah Yesung mendapat julukan tersebut.
Yesung memiliki tipe suara Baritone. Bariton berasal dari bahasa Yunani βαρύτονος (baritonos ) yang berarti "nada berat" atau "suara dalam". Bariton merupakan rentang suara paling umum untuk pria dan juga karena bariton berada di tengah-tengah antara bass dan tenor. Namun, bariton sejati bisa menguasai notasi tengah dan juga memiliki kekuatan dan volume yang mengesankan. Para pemilik suara Bariton cenderung lebih muda dan sudah berlatih lama untuk mencapai nada yang lebih tinggi dengan suara dada mereka.
Baca juga!!!
PROFIL MEMBER SUPER JUNIOR: THE LAST MAN STANDING
SUPER JUNIOR NGAPAIN AJA DI INDONESIA ?
Yesung memiliki suara paling bagus diantara member SUPER JUNIOR jadi tak salah bila tergabung dalam sub unit SUPER JUNIOR K.R.Y. "Annyeonghaseyo! Saya adalah member dengan suara paling indah di Super Junior”, begitulah cara Yesung saat memperkenalkan diri. Narsis kan?
Salah satu lagu favorit saya yang dinyanyikan Yesung adalah It Has to be You yang merupakan OST Cinderella's Sister. Lagu ini pula yang mengantarkan Yesung ke beberapa penghargaan sekaligus. Emang suara Yesung gak main-main sih. Yesung juga sering kolaborasi dengan penyanyi lainnya seperti Chung Ha, Suran dan Bumkey.
Yesung resmi melakukan debut sebagai penyanyi solo pada tanggal 19 April 2016 dengan album-mini perdana, Here I Am. Yesung sendiri menulis beberapa lagunya termasuk lagu utamanya, Here I Am.
MEMBER of
ALBUM
HERE I AM – The 1st Mini Album
- 문 열어봐 (Here I am) *Title
- 벚꽃잎(Spring in me) (Duet. 달총 of CHEEZE)
- Between
- 우리 (We)
- 메아리 (Your echo)
- 어떤 말로도 (Confession) (ft. 찬열 of EXO)
- 달의 노래 (My Dear)
SPRING FALLING – The 2nd Mini Album
- 봄날의 소나기 (Paper Umbrella)
- 겨울잠 (Hibernation)
- 그대뿐인지 (All But You)
- Fly (번지점프)
- 그때로 (At the Time) (ft. 규현)
- 비눗방울 (So Close Yet So Far)
STORY – The 1st Japanese Album
- もしかしたら僕の物語 ~そして僕ら~
- Because I Love You ~大切な絆~
- いま会いにゆきます ~If You~
- For Dream ~夢を目指して~
- 愛してるって言えない
- そんな日は ~その痛みさえ愛するよ~
- Splash
- 染まったんだ ~初恋~
- Let Me Kiss
- 雨のち晴れの空の色
- Happiness ~幸せなことはいつもそばにある~
PINK MAGIC – The 3rd Mini Album
- Pink Magic
- 굶지 말기 (Eat’s OK)
- 그냥 오면 돼 (Every day, Wait for us)
- 평행선 (Parallel Lines)
- 외워둘게 (I’ll remember)
- 우연을 모아 (Wish)
BEAUTIFUL NIGHT - The 4rd Mini Album
- Beautiful Night
- Phantom Pain
- Corazón Perdido (Lost Heart)
- Fireworks
- No More Love
- 이렇게 우리는 (Like Us)
- 바람결에 날려 보아요 (A Letter in The Wind)
Sensory Flows - The 1st Album
- Small Things
- All Night Long
- 같아 우리 (Like Us)
- 아름다워 (Beautiful)
- HO (Feat. 마크 of NCT)
- Bear Hug
- 4 Seasons
- Moment
- 환상 (Mermaid)
- 우리의 시간 (Together)
Floral Sense - The 1st Album Special Ver.
Rilis: 27.02.2023
- Floral Sense (feat. 윈터 of aespa)
- 그대에게 (Mother)
- Small Things
- All Night Long
- 같아 우리 (Like Us)
- 아름다워 (Beautiful)
- HO (feat. 마크 of NCT)
- Bear Hug
- 4 Seasons
- Moment
- 환상 (Mermaid)
- 우리의 시간 (Together)
- Floral Sense (Solo Ver.)
君という桜の花びらが僕の心に舞い降りた。/KIMITOIU SAKURANO HANABIRAGA BOKUNOKOKORONI MAIORITA - The 1st Japanese Mini Album
- 束の間の恋/TUKANOMANOKOI
- 僕は変わらず君へと向かう/BOKUWAKAWARAZUKIMIETOMUKAU (Feat. 츠키 of Billlie)
- Make it summer
- Fruit of Love
- エピローグ/epilogue
- C.h.a.o.s.m.y.t.h.
UNFADING SENSE - The 5th Mini Album
- Scented Things
- Silhouette
- Fornever
- Butterfly
- Slide Away
- 나 (I am)
0 komentar
Terima kasih telah mengunjungi aindhae.com. Silahkan komentar dengan bijak. No spam please!
Link error? Tell me please.