Jurnal Peternakan Dalam Negeri Terakreditasi Sinta

July 27, 2020

Jurnal Peternakan di Indonesia Terakreditasi Sinta

Hello, saya ingin berbagi mengenai daftar atau list jurnal mengenai bertema peternakan di Indonesia yang telah terakreditasi SINTA sebagai portal pengindeks jurnal di Indonesia. Meskipun penerbit jurnal bertema peternakan berasal dari dalam negeri, namun sudah ada yang terindeks Scopus yang mengindeks jurnal yang diakui secara internasional. 

Publikasi ilmiah sangat penting bagi mahasiswa, dosen dan peneliti. Mahasiswa terutama untuk jenjang pascasarjana memiliki kewajiban untuk publikasi sebagai syarat lulus. Tentu masih ada perbedaan tergantung dari kebijakan masing-masing kampus.

Dosen dan peneliti juga berkewajiban untum publikasi ilmiah yang harus dipenuhi sebagai bagian dari satu luaran penelitian, dan persyaratan untuk setiap kenaikan jenjang jabatan fungsional, serta untuk pemberian tunjangan profesi dan kehormatan.

Sinta score, dan publication fee bahkan nama jurnal kadang kala terjadi perubahan. Daftar jurnal ini saya dapatkan per Juli 2020 sehingga informasi ini mungkin ada perubahan di masa yang akan datang. 

Berikut daftar jurnalnya.

Jurnal Ilmu Ternak dan Veteriner 

Sinta Score: S1
Index: Scopus, GARUDA 
Penerbit: 
Puslitbang Peternakan, Kementerian Pertanian
Publication fee: Free

Tropical Animal Science Journal 

Dulu: Media Peternakan
Sinta Score: S1
Index: Scopus, GARUDA 
Penerbit: Faculty of Animal Science, Bogor Agricultural University 
Publication fee: Rp. 2.000.000

Journal of the Indonesian Tropical Animal Agriculture 

Sinta Score: S1
Index: Scopus, GARUDA 
Penerbit: 
Fakultas Peternakan dan Pertanian Universitas Diponegoro 
Publication fee: Rp. 1.500.000, dikenakan biaya tambahan Rp. 50.000 per halaman jika lebih 8 halaman

Wartazoa : Buletin Ilmu Peternakan dan Kesehatan Hewan Indonesia 

Sinta Score: S2
Index: GARUDA 
Penerbit: Puslitbang Peternakan, Kementerian Pertanian 
Publication fee: Free

Buletin Peternakan

Sinta Score: S2
Index: GARUDA 
Penerbit: Fakultas Peternakan Universitas Gadjah Mada 
Publication fee: Rp. 800.000

Jurnal Ilmu-Ilmu Peternakan (Indonesian Journal of Animal Science)

Sinta Score: S2
Penerbit: Fakultas Peternakan - Universitas Brawijaya 
Publication fee: Rp. 750.000

Jurnal Ilmu dan Teknologi Hasil ternak 

Sinta Score: S2
Index: GARUDA 
Penerbit: Bagian Teknologi Hasil Ternak Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya 
Publication fee: Rp. 900.000

Livestock and Animal Research

Dulu: Sains Peternakan
Sinta Score: S2
Index: GARUDA 
Penerbit: Fakultas Pertanian Universitas Sebelas Maret 
Publication fee: Rp. 600.000

Animal Production 

Sinta Score: S2 
Index: GARUDA 
Penerbit: Fakultas Peternakan Universitas Jenderal Soedirman 
Publication fee: Rp. 1.350.000

Aceh Journal Of Animal Science 

Sinta Score: S3
Index: GARUDA
Penerbit: Syiah Kuala University and supported by Institute of Graduate Studies (PPs)
Publication fee: Free

Jurnal Ilmu Ternak Universitas Padjadjaran (Journal of Animal Science Padjadjaran University) 

Sinta Score: S3
Index: GARUDA
Penerbit: Fakultas Peternakan Universitas Padjajaran
Publication fee: Free

Majalah Ilmiah Peternakan 

Sinta Score: S3
Penerbit: Fakultas Peternakan Universitas Udayana 
Publication fee: Rp. 400.000

Jurnal Peternakan

Sinta Score: S3 
Index: GARUDA 
Penerbit: Fakultas Pertanian dan Peternakan UIN Sultan Syarif Kasim Riau 
Publication fee: -

Jurnal Sain Peternakan Indonesia 

Sinta Score: S3
Index: GARUDA 
Penerbit: Jurusan Peternakan Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu 
Publication fee: Rp. 450.000 (mahasiswa), Rp. 550.000 (dosen, peneliti)

Jurnal Ilmiah Peternakan Terpadu 

Sinta Score: S3
Index: GARUDA 
Penerbit: Jurusan Peternakan Fakultas Pertanian Universitas Lampung 
Publication fee: Rp. 500.000

Jurnal Peternakan Indonesia 

Universitas Andalas 
Sinta Score: S3
Index: GARUDA 
Penerbit: Fakultas Peternakan Universitas Andalas 
Publication fee: Rp. 450.000

Jurnal Ilmu Produksi dan Teknologi Hasil Peternakan 

Sinta Score: S3 
Index: GARUDA 
Penerbit: Department of Animal Production and Technology, Faculty of Animal Science Building, IPB University in associated with Animal Scientist's Society of Indonesia (HILPI)
Publication fee: Rp. 600.000

Jurnal Ilmu dan Teknologi Peternakan Tropis 

Sinta Score: S3
Index: GARUDA 
Penerbit: Fakultas Peternakan Universitas Halu Oleo 
Publication fee: Free

Ternak Tropika 

Universitas Brawijaya 
Sinta Score: S3
Index: GARUDA 
Penerbit: Bagian Produksi Ternak, Fakultas Peternakan, Universitas Brawijaya 
Publication fee: Rp. 500.000

Chalaza Journal of Animal Husbandry 

Sinta Score: S4
Penerbit: Universitas Sembilan Belas November Kolaka 
Publication fee: Free

Journal of Livestock and Animal Health 

Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh 
Sinta Score: S4
Penerbit: Politeknik Pertanian Negeri Payakumbuh 
Publication fee: Free

You Might Also Like

4 komentar

  1. Much thanks to you for giving such significant information.Thank you for taking the time to explain this.

    ReplyDelete
    Replies
    1. Thank you for read too. I write this to all at once to share and save that information for me too.

      Delete
  2. I think that is one of the such a lot important information for me. And i am happy reading your article. However should statement on some common things, The site style is perfect, the articles is in point of fact excellent..

    ReplyDelete
    Replies
    1. wow, its pleasure for me. Thanks for the pretty detailed comment.

      Delete

Terima kasih telah mengunjungi aindhae.com. Silahkan komentar dengan bijak. No spam please!
Link error? Tell me please.

PART OF